While Conversion from ITAS-Izin Tinggal Terbatas (Limited Stay Permit) to ITAP-Izin Tinggal Tetap (Permanent Stay Permit)
- Apakah Saudara/saudari/ dalam keadaan sehat jasmani dan rohani? (Are you in good health physically and mentally?)
- lya, Saya pada hari ini dalam keadaan sehat jasmani dan rohani. (Yes, I am in good health physically and Mentally today.)
- Bersediakah Saudara/saudari untuk memberikan keterangan dengan sebenar-benarnya kepada pemeriksa? (Will you provide truthful testimony to the inspector?)
- Ya, Saya bersedia memberikan keterangan dengan sebenar-benarnya. (Yes, I am willing to provide testimony to the truth.)
- Apakah Saudara/saudari bisa berbahasa Indonesia? (Can you speak Indonesian?)
- Ya, Saya bisa berbahasa Indonesia sehari hari. (Yes, I can speak Indonesian on daily basis.)
- Apakah Saudara/saudari memiliki Pengacara? (Do you have a lawyer?)
- (No.)
- Mengertikah Saudara/saudari mengapa diperiksa dan dimintai keterangannya pada hari ini? (Do you understand why you are being investgated and questioned today?)
- Ya, sehubungan dengan Permohonan Konversi saya dari Izin Tinggal Terbatas (ITAS) ke Izin Tinggal Tetap (ITAP). (Yes, in connection with my application of Conversion of Limited stay permit to Permanent Stay Permit.)
- Apakah Saudara/saudari sudah pernah dikenakan tindakan Administratif Keimigrasian atau tersangkut perkara pidana? (Have you ever been subjected to Immigration Administrative Actions or Criminal Cases?)
- Saya tidak pemah dikenakan ‘Tindakan Administratif Keimigrasian atau tersangkut – perkara Pidana. (No, I have never been subjected to Immigration Administrative Actions or Criminal Cases.)
- Jelaskan Identitas Saudara/saudari secara singkat? (Describe your identity briefly?)
- Nama Saya….……….., Tempat Lahir:………………., Tanggal Lahir:………………., Kebangsaan:…………, Pekerjaan:…………….. (My Name:………., Place of Birth:…………., Date of Birth:…………….., Nationality:……………, Occupation:……………..)
- Dokumen Keimigrasian apa yang Saudara/saudari miliki saat ini? (Currently what Immigration Documents you have?)
- Saya memegang Paspor dengan Nomor : ………., dikeluarkan oleh………… pada tanggal DD-MM-YYYY bcrlaku sampai dengan DD-MM-YYYY (Currently I have my passport number………………, issued in…………… on DD-MM-YYYY and expires on DD-MM-YYYY.)
- dan KITAS Nomor :………….. Dikeluarkan Oleh Kantor Imigrasi Kelas……… pada tanggal DD-MM-YYYY berlaku sampai dengan tanggal DD-MM-YYYY. (and KITAS Number……………… Issued in…………….. on DD-MM-YYYY and expires on DD-MM-YYYY.)
- Kapan pertama Kali Saudara/saudari datang ke Indonesia dan apa VISA yang Saudara/saudari gunakan? (When is the first time you came to Indonesia and on what kind of Visa?)
- Saya pertama Kali datang ke Indonesia Pada Bulan………… tahun………… dan (First time I came to Indonesia on DD-MM-YYYY and)
- menggunakan Visa………………………… (used ………………… Visa.)
- Rincian semua visa dan KITAS digunakan ke Indonesia setelah itu. (Details of all the Visas and KITAS’s obtained after first time entry to Indonesia.)
- Apa alasan Saudara/saudari mengajukan Konversi dari ITAS ke ITAP? (What is the reason to covert your Temporary Stay Permit to Permanent Stay Permit?)
- Saya mengajukan Konversi dari ITAS ke ITAP agar bisa tetap tinggal di Indonesia bersama Istri/suami tanpa harus keluar wilayah Indonesia dan bisa membantu istri/suami untuk Usaha………… di………………. Jadi saya memang akan menetap lama di Indonesia. (I want to convert my Temporary Stay Permit to Permanent Stay Permit because I want to live with my spouse in Indonesia and help her/him in her/him business of……….. at…………… And I will be staying in Indonesia for longer period of time.)
- Siapakah yang akan menjamin Saudara/saudari sekarang? (Who will be your guarantor in Indonesia?)
- Yang akan menjadi Penjamin saya adalah Istri/suami Saya “Nama Istri/suami”. (My guarantor will be my spouse “Spouse’s Name”.)
- Dari data yang ada bahwa saudara/saudari menikah dengan seorang wanita Warga Negara Indonesia, bisa saudara/saudari sebutkan identitas dari Istri/suami saudara/saudari tersebut? (Existing data shows that you are married to an Indonesian Citizen. Can you specify your spouse’s Identity? )
- Nama Istri/suami saya:…………., tempat/tanggal lahir:…………….., Nomor KTP:……………..; Pekerjaan :………………….; (Spouse Name:……………….., Place/Date of Birth…………………, ID Card No. ……………………. )
- Alamat:…………………………………………………………………………………………………………. (Address:………………………………………………………………………………………………………..)
- Jelaskan awal mula Saudara/saudari bertemu dengan Istri/suami Saudara/saudari? (Explain how did you meet your spouse?)
- Awal mula saya bertemu dengan suami/Istri saya di…………… sekitar tahun………….., saat itu suami/Isteri saya “Jelaskan ketemu dimana, menikah kapan dan dimana” (I met my spouse first time in………………. around year…………….. “ Explain how you met your spouse, when and where you got married”)
- Kapan dan dimanakah Saudara/saudari melakukan pernikahan dengan………………? (When and where you married your spouse………..?)
- Saya menikah dengan …………………Pada tanggal …………………. dan (I married……….. on…………… and)
- kami melangsungkan pernikahan kami di tempat kediaman suami/Isteri saya di…………..dan kemudian kami juga melangsungKan resepsi di………….. setelah itu. (The ceremony was held in my spouse home at………… and after that there was a reception party at………………)
- Apakah Saudara/saudari melakukan pernikahan tersebut dengan hukum dan ketentuan yang berlaku di Indonesia? (Did you perform your marriage in accordance with the laws and regulations of Indonesia?)
- Ya, Saya menikah secara sah berdasarkan Hukum dan ketentuan yang berlaku. (Yes, I married legally under the laws and regulations of Insonesia. )
- Siapakah yang menjadi saksi Pernikahan Saudara/saudari dengan………………..? (Who were the witnesses of your marriage with………………?)
- Saksi saya Kala itu ada beberapa orang, diantaranya adalah…………… (The witnesses of our marriage were several peoples including………………………)
- Apakah sebelum Saudara/saudari melakukan pernikahan Saudara/saudari memberitahukan terlebih dahulu kepada Kedutaan Besar atau Pemerintah…………..? (Did you notify your Embassy or Government berfore marriage?)
- lya, saya memberitahukan kepada Kedutaan…………. Karena sebelum menikah harus melampirkan keterangan avidafit ke Kantor Urusan Agama di Indonesia. (Yes, I did inform my Embassy because before marriage I have to submit a Singlehood Affidavit to Office of Religious Affairs in Indonesia from Embassy.)
- Apakah aktifltas yang Saudara/saudari lakukan selama ini di Indonesia? (In what kind of activities you are enganed so far living in Indonesia?)
- Saya membantu usaha suami/isteri saya sekarang dan……… (I am helping my spouse in his/her business and………….)
- Apakah ada alasan lain mengapa Saudara/saudari ingin tinggal di Indonesia dan mengajukan Konversi dari ITAS ke ITAP? (Is there any other reason why you want to stay in Indonesia and applying for conversion from Limited Stay Permit to Permanent Stay Permit?)
- Dikarenakan Saya suka tinggal di Indonesia dan Karena suami/Isteri saya juga disini. (Because i like to stay in Indonesia and my spouse is living here too.)
- Bersediakah Saudara/saudari di sumpah bilamana diperlukan sehubungan dengan keterangan/jawaban yang Saudara/saudari benarkan? (Will you be available underoath when statement/answers be required on this matter?)
- Ya, Saya bersedia. (Yes, I will be available.)
- Apakah ada hal-hal yang ingin Saudara/saudari sampaikan sehubungan dengan Pemeriksaan ini? (Is there anything you wish to convey in connection with this examination/interview?)
- Ya, Saya memohon kepada Kantor Imigrasi agar dapat mengabulkan Permohonan Konversi dari ITAS Ke ITAP dan saya berjanji akan mentaati semua Peraturan yang berlaku di Indonesia. (Yes, I wish to appeal to the Immigration Office to grant me the Conversion of Limited Stay Permit to Permanent Stay Permit and I pledge to obey all the rules and regulation in force in Indonesia.)